{"id":952,"date":"2021-09-24T14:14:30","date_gmt":"2021-09-24T14:14:30","guid":{"rendered":"https:\/\/flatsome.teknotama.net\/?p=952"},"modified":"2022-02-04T20:41:18","modified_gmt":"2022-02-04T13:41:18","slug":"sayuran-sehat-vs-subur","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/famorganic.com\/sayuran-sehat-vs-subur\/","title":{"rendered":"Sayuran Sehat vs Subur"},"content":{"rendered":"\n

Jika tanaman sayuran  mendapat asupan nutrisi yang pas, di lingkungan hidup yang sesuai,  maka tanaman akan tumbuh dengan baik sesuai dengan karakter tanaman tersebut. Maka sayuran tersebut adalah sayuran subur<\/strong> yang biasanya tumbuh dengan daun yang besar dan banyak.<\/p>\n

Nutrisi diserap melalui akar tanaman. Namun akar akan menyerap bahan yang ada di sekitar akar, baik nutrisi maupun residu. Dan dalam hal pemakaian pupuk kimia, maka residu kimia yang ada dalam kandungan pupuk kimia pun akan terserap. Jika menggunakan pestisida, maka zat aktif pestisida yang masuk ke dalam tanah juga dapat ikut terserap. Nah, sayuran subur tersebut juga mengandung residu kimia sintetis dan bahan aktif pestisida sintetis.<\/p>\n

Manakala bahan yang terkandung di dalam tanah tidak mengandung residu ataupun zat aktif pestisida kimia sintetis maka tidak ada zat kimia yang terserap ke dalam sayuran tersebut, disebut sebagai sayuran sehat<\/strong>. Sayuran sehat hanya akan tumbuh di tanah yang sehat, yaitu tanah yang tidak mengandung residu atau zat aktif kimia sintetis. Metoda organik dan permakultur tidak mempergunakan bahan kimia sintetis. Karena itu sayuran yang dihasilkan adalah sayuran sehat.<\/p>\n

Jika tanah yang sehat mengandung nutrisi yang cukup untuk tanaman, maka sayuran yang dihasilkan adalah sayuran sehat dan subur. Nah, jadi di organik sehat dan subur itu berbeda.<\/p>\n","protected":false},"excerpt":{"rendered":"","protected":false},"author":2,"featured_media":950,"comment_status":"closed","ping_status":"closed","sticky":false,"template":"","format":"standard","meta":{"footnotes":""},"categories":[63],"tags":[],"class_list":["post-952","post","type-post","status-publish","format-standard","has-post-thumbnail","hentry","category-general"],"_links":{"self":[{"href":"https:\/\/famorganic.com\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/952","targetHints":{"allow":["GET"]}}],"collection":[{"href":"https:\/\/famorganic.com\/wp-json\/wp\/v2\/posts"}],"about":[{"href":"https:\/\/famorganic.com\/wp-json\/wp\/v2\/types\/post"}],"author":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/famorganic.com\/wp-json\/wp\/v2\/users\/2"}],"replies":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/famorganic.com\/wp-json\/wp\/v2\/comments?post=952"}],"version-history":[{"count":8,"href":"https:\/\/famorganic.com\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/952\/revisions"}],"predecessor-version":[{"id":1004,"href":"https:\/\/famorganic.com\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/952\/revisions\/1004"}],"wp:featuredmedia":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/famorganic.com\/wp-json\/wp\/v2\/media\/950"}],"wp:attachment":[{"href":"https:\/\/famorganic.com\/wp-json\/wp\/v2\/media?parent=952"}],"wp:term":[{"taxonomy":"category","embeddable":true,"href":"https:\/\/famorganic.com\/wp-json\/wp\/v2\/categories?post=952"},{"taxonomy":"post_tag","embeddable":true,"href":"https:\/\/famorganic.com\/wp-json\/wp\/v2\/tags?post=952"}],"curies":[{"name":"wp","href":"https:\/\/api.w.org\/{rel}","templated":true}]}}